Gelayut manja anak yang ingin ditiru sementara insan ..
Rasa kepasrahan yang ingin didapat dari lahan cocok tanam
Bakul-bakul wangi bunga, buah dan dedaunan ..
Lenguh kerbau saat masuk kandang ..
Teriakan gandrung kera-kera di tepi hutan birahi
Tarian liar kuda-kuda asmara ..
Geliat bangau yang, menerbangkan sukma kepuasan
Suling lirih anak gembala
.. mengakhiri gemuruh laut dalam pekat malammu
Krejengan